Sabtu, 29 Maret 2014

Time passed

Saya termasuk jenis orang yang menganggap diri saya paling muda di antara teman-teman se-angkatan saya. Yahh kurang lebih memang begitu, tapi bukan yang termuda juga sih...

Tapi akhir-akhir ini saya menyadari betapa waktu telah menipu kita. Sepertinya baru-baru saja saya berbahagia karena bisa lulus di SMA idaman saya dan ternyata sekarang saya sudah hampir setahun meninggalkan sekolah itu. Sepertinya baru kemarin saya terlena dengan asiknya menjadi anak kelas 3 yang menjadi penguasa sekolah dan sekarang saya kembali menjadi anak baru cupu di kampus. Sepetinya baru kemarin saya ber-rempong-ria dengan pemotretan buku tahunan dan dress yang akan dikenakan untuk prom night ternyata sekarang buku dan dress itu sudah tersimpan di sudut lemari. Sepertinya baru kemarin saya merasa bingung ingin kuliah di mana dan fakultas apa tapi sekarang saya sudah menjalani 2 semester di fakultas saya.

Waktu memang aneh, dia bisa menjadi penipu, atau sesuatu yang sangat dibutuhkan, bisa mengobati, juga memberi luka, juga bisa menghapus atau mengembalikan sesuatu. Waktu selalu memberikan kesan yang berbeda di setiap kejadian dan selalu menjadi tokoh penting dalam kehidupan.

Jumat, 07 Maret 2014

Empty heart

You can't love people by their look and expecting their behavior just like what you thought, because when expectation is different from the reality it will ruin everything and you start to hate every single thing that they did.

 Just like what happened to me...

Ohh or maybe i didn't like them from the start, it's just a depressed feeling because i have just loosed someone very important...

So now it's just an empty heart that still waiting